Sejak tahap awal pelaksanaan program, GEF SGP Indonesia menempatkan prioritas tinggi dalam membangun kemitraan langsung dengan organisasi berbasis masyarakat dan organisasi non-pemerintah pendukungnya. Pada tahap awal, hibah diberikan untuk berbagai proyek masyarakat dan LSM. Dalam beberapa tahun terakhir, SGP Indonesia telah berpartisipasi dalam sejumlah inisiatif percontohan strategis, memberikan kesempatan bagi kelompok masyarakat untuk bekerja secara kolaboratif dalam inisiatif regional dan …
CALL FOR APPLICATIONS : National Steering Committee GEF SGP Indonesia Phase7
UNDP is UN’s global development network which is on the ground in 178 countries and working on global and national development challenges. The Small Grants Programme (SGP) of Global Environment Facility is a financial mechanism that offers grant assistance to initiatives of Civil Society Organizations that contribute to the protection of the environment. SGP Upgraded Country Programme in Indonesia offers …
NORWEGIAN AMBASSADOR AND NORAD SENIOR ADVISOR VISIT SMALL GRANT PROGRAMME INITIATIVES IN INDONESIA
08 July 2022 Senior advisor on environmental and climate-related issues at the Norwegian Agency for Development Cooperation (Norad) and Advisor to Norway’s GEF Council Member, Lauren Celine Naville Gisnås, and Norwegian Ambassador Rut Kruger Giverin visited two SGP projects on the Nusa Penida Island of Bali on 24 May 2022. They visited the SukaDanta Organic Farm and the Bukit Keker …
CIS TIMOR
Cerita Konservasi Air, CIS Timor dan GEF-GSP TEICEBENU JUNE 21, 2022 Pulau Semau adalah sebuah wilayah yang terletak di Kab. Kupang, Propinsi Nusa Tenggara Timur. Membutukan waktu kurang lebih 30 menit untuk melakukan perjalanan dari Pelabuahan Tenau Kupang sampai ke Dermaga Kauan di Desa hansisi. Dimana Pulau ini Perkumpulan Relawan CIS Timor Bersama Mitra Konsorsium melakaukan beberapa aktivitas program konservasi. …
Menjaga Alam untuk Menerangi Gelap Gulita Dusun Tumba
ANTARA – Masyarakat di Dusun Tumba, Desa Tamaila Utara di Kabupaten Gorontalo, Provinsi Gorontalo menjaga alam mereka untuk keberlangsungan kehidupan dan menjadi sumber energi. Selain menjadi tempat menggantungkan hidup dan berkebun, alam menyediakan sumber listrik alami dari sungai untuk menjalankan pembangkit listrik tenaga air skala Pikohidro yang menghasilkan listrik untuk menerangi masjid dan rumah.(Adiwinata Solihin/Satrio Giri/Sizuka)
Story of My Semau Island
Setiap Detik Sangatlah Berharga,Setiap Langkah Pasti Punya Cerita,Dan Setiap Senyum Selalu Membawa Suka. https://www.instagram.com/tv/Cdsxr3cprgU/?utm_source=ig_web_button_share_sheethttps://www.instagram.com/tv/Cdsxr3cprgU/?utm_source=ig_web_button_share_sheet
Tenganan Pegringsingan – Sayur Ononan.
Ada sedikitnya 19 jenis dedaunan yang bisa dijadikan sebagai sumber pangan. Beberapa di antaranya bisa dilihat dalam ononan, yaitu: daun dagdag se, daun singkong, gegirang, pepe, kayu manis, besaran, beludru, kelor, pucuk labu, daun tabia bun, paspasan, bama, tumpang payuk, kutil balang, gamal, kacang panjang. Di antara kesemuanya, daun paspasan memiliki komposisi dominan karena sifatnya yang netral. Simak juga etika …
Tanaman Obat – Tenganan Pegringsingan
Di Tenganan, tanaman obat bisa ditemui di hutan dan juga pekarangan rumah. Di hutan, bisa ditemui antara lain ilak, piduh (pegagan), sedangkan di pekarangan bisa ditemui sulasih, liligundi. Saat ini kalau sakit ingin cepat sembuh, ke dokter. Ini terjadi di semua tempat tidak terkecuali di Tenganan. Padahal menurut Weda, 100 meter keliling tempat tinggal tersedia berbagai macam obat. Semoga video …
Peringatan Hardiknas Ala Sekolah Kampung Pelehu
Dulohupa.id – Peringatan Hari Pendidikan Nasional (Hardiknas) tahun 2022 tidak hanya dirayakan oleh para siswa dan guru dari sekolah negeri. Di Kabupaten Gorontalo, peringatan Hardiknas juga turut diperingati oleh Sekolah Kampung Pelehu bersama Karang Taruna dan Pemerintah Desa Juriya. Sejumlah lomba yang melibatkan anak-anak digelar untuk menggali potensi anak didik. “Ada beragam kegiatan yang kita lakukan, seperti lomba mewarnai, dan …
Webinar Virtual Tour Sibetan
Virtual tour Desa Sibetan diikuti oleh 40-an peserta webinar dari berbagai wilayah di Indonesia. Ketertarikan terhadap desa salak di Sibetan membangkitkan banyak pertanyaan melalui diskusi yang dilakukan, mulai dari jenis salak sampai cita rasa khas salak Sibetan.
Merangkai Langkah Dalam Saujana Studi Tentang Kolaborasi Program GEF-SGP Indonesia Fase 6
Setelah Program GEF-SGP Fase 6 selesai, ada tuntutan untuk bisa membuat pengetahuan dan pengalaman selama melakukan program bisa dijadikan pembelajaran praktis dan filosofis untuk pelaksanaan Fase berikutnya. Salah satu unsur terpenting dalam menjalankan program adalah membangun relasi dengan para pihak baik yang langsung bersentuhan maupun dengan yang tidak langsung bersentuhan. Identifikasi para pihak yang sudah dilakukan di awal program biasanya …
Kembali Bertani demi Kedaulatan Pangan
Gerakan bertani secara organik dikembangkan di Nusa Penida, Kabupaten Klungkung, Bali. Selain untuk memenuhi kebutuhan pangan dan menghasilkan secara ekonomi, bertani juga sebentuk respons atas perubahan iklim. Oleh COKORDA YUDISTIRA M PUTRA6 April 2022 08:35 WIB Dari pulau yang berkapur dan cenderung kering, sebuah ikhtiar ditancapkan I Made Suka (42) dengan harapan menghasilkan pangan yang sehat dan bebas bahan kimiawi …